Menu

Unknown Unknown Author
Title: 5 Manfaat Latihan Aerobik
Author: Unknown
Rating 5 of 5 Des:
Latihan aerobik digemari oleh banyak orang dan telah menjadi gaya hidup masa kini. Banyak wanita yang melakukan senam aerobik untuk menjaga...
Latihan aerobik digemari oleh banyak orang dan telah menjadi gaya hidup masa kini. Banyak wanita yang melakukan senam aerobik untuk menjaga kebugaran tubuhnya atau untuk menurunkan berat badan.

Ada beberapa manfaat yang bisa kita peroleh dengan melakukan latihan aerobik ini. Apa sajakah itu? Berikut 5 manfaat latihan aerobik.

1. Menguatkan jantung

Dengan mempunyai jantung yang kuat akan mencegah Anda dari penyakit kardiovaskuler seperti serangan jantung dan stroke. Detak jantung yang meningkat ketika latihan aerobik juga sering dikaitkan dengan pembakaran lemak yang lebih cepat.

Bunga Jantung Merah Muda di Kebun
tantiaditianti - www.gambargratis.com

2. Menguatkan Otot dan Tulang

Kekuatan tulang akan meningkat seiring dengan meningkatnya kekuatan otot.

3. Mengendalikan Kadar Gula Darah

Jumlah kolesterol baik dalam tubuh yang meningkat bisa membantu menurunkan tekanan darah tinggi dan mengendalikan kadar gula darah.

4. Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Tubuh tidak akan mudah terserang penyakit jika mempunyai kekebalan tubuh yang baik.

5. Meningkatkan Energi

Menurut peneliti dari University of Georgia, dengan melakukan aerobik selama 20 menit, maka energi akan meningkat sebanyak 20 persen. Ketika melakukan aerobik, suplai oksigen tubuh dan energi ikut meningkat.

About Author

Advertisement

Posting Komentar

 
Top